Reward Dosen dan Mahasiswa Berprestasi Tahun 2024

posted in: Berita Asrama | 0

Kegiatan pelaksanaan penyerahan reward kepada Dosen Pendamping/Pembina dan Mahasiswa berprestasi pada Rabu, 03 April 2024 yang langsung diberikan oleh Bapak Rektor Universitas Medan Area  rewardpada Rabu, 03 April 2024 di Convention Hall H. Agus Salim, Lt. 1 Gedung Rektorat.

untuk informasi lebih lanjut pada website : uma.ac.id